Home Features 4 Trend Kecantikan Ini Terkenal di Dunia

4 Trend Kecantikan Ini Terkenal di Dunia

721 views
0
SHARE

primaradio.id – Tidak hanya fashion, tren kecantikan ternyata juga selalu berubah. Menjelang akhir tahun, beberapa tren kecantikan ini menjadi gaya yang paling hits.

Diantaranya, Pertama Alis berwarna cerah. Alis dengan warna pastel menjadi tren di beberapa pekan mode di dunia. Para model tampak menggunakan warna alis pink dan abu-abu. Bahkan alis warna-warni ini mulai diikuti oleh sejumlah
blogger kecantikan di dunia. Kedua, Nail art pecahan gelas.

Ide nail art pecahan gelas ini dimulai dari Eynkyung Park seorang nail art artis di Korea. Karya nail art ini membuat kuku dengan ilusi pecahan gelas didapatkandari kerang. Ketiga, Poni berbentuk hati. Poni ini dibentuk hanya dengan menggunakan catokan dan gel rambut. Keempat, Make-up mabuk. Wanita-wanita Jepang gemar mengunggah selfie dengan efek wajah yang tampak memerah seperti habis menegak alkohol. Namun, sesungguhnya ini hanya hasil pulasan make-up . Cara membuat hangover make-up ini cukup mudah, hanya perlu mengoleskan blush on di tulang pipi, tambahkan highlighter serta eyeliner yang tampak berantakan.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here